Untuk kelompok Ujian SBMPTN terbagi menjadi 3 jenis , yaitu:
- Kelompok Ujian Sains dan Teknologi (Saintek) dengan materi ujian TKPA dan TKD Saintek.
- Kelompok Ujian Sosial dan Humaniora (Soshum) dengan materi ujian TKPA dan TKD Soshum.
- Kelompok Ujian Campuran dengan materi ujian TKPA, TKD Saintek, dan TKD Soshum.
Setiap peserta dapat mengikuti kelompok ujian Saintek, Soshum, atau Campuran.
Materi Ujian Tertulis terdiri atas:
- Tes Kemampuan dan Potensi Akademik (TKPA).
- Tes Kemampuan Dasar Sains dan Teknologi (TKD Saintek) terdiri atas mata uji Matematika, Biologi, Kimia, dan Fisika.
- Tes Kemampuan Dasar Sosial dan Humaniora (TKD Soshum) terdiri atas mata uji Sosiologi, Sejarah, Geografi, dan Ekonomi.
Hasil ujian akan diumumkan pada tanggal 13 Juni 2017 mulai pukul 14.00 WIB dan dapat diakses di laman http://pengumuman.sbmptn.ac.id.
Pada kesempatan kali ini, saya akan membagikan soal dan pembahasan SBMPTN FISIKA kode 151 dan 152. Coret- coretan saya saat mengisi waktu luang saat menanti buka puasa. Semoga menjadi ilmu barokah. Aamiin J
Mari kita lihat lebih dalam materi Fisika yang dijadikan soal SBMPTN bagian Saintek Fisika 2017. Materi Fisika yang dijadikan soal – soal SBMPTN tahun 2017, antara lain:
1. Gerak (Grafik)
2. Dinamika Partikel Newton
3. Impuls dan Momentum ( Tumbukan)
4. Elastisitas (Pegas)
5. Fluida Dinamis
6. Kalor dan Pemuaian
7. Termodinamika (Carnot)
8. Gelombang Mekanik
9. Induksi Elektromagnetik (Hukum Lenz)
10. Rangkaian Listrik RLC
11. Fisika Modern (Hukum Pergeseran Wien)
12. Relativitas
13. Listrik Statis (Medan dan Potensial Listrik)
14. Usaha Energi
15. Gelombang Cahaya
Untuk soal dan Pembahasan SBMPTN bagian Saintek Fisika
Paket 151
Pembahasan Paket 151
Paket 152
Pembahasan Paket 152
Untuk melihat atau memiliki soal dan pembahasan di atas silakan klik pop - out pada pojok kanan atas. Jika pengen memiliki file di atas silakan print soal dan pembahasan SBMPTN Fisika.
Paket 151
Pembahasan Paket 151
Paket 152
Pembahasan Paket 152
Untuk melihat atau memiliki soal dan pembahasan di atas silakan klik pop - out pada pojok kanan atas. Jika pengen memiliki file di atas silakan print soal dan pembahasan SBMPTN Fisika.
0 comments:
Posting Komentar