Kekerasan mineral pada umumnya diartikan sebagai daya tahan mineral terhadap goresan (Scratching).
Skala kekerasan relatif mineral dari Mohs adalah :
1. Talk Mg3Si4010(OH)2
2. Gipsum CaSO4 2H2O
3. Kalsit CaC03
4. Fluorite CaF2
5. Apatite Ca5(P04)3F
6. Orthoklas K(AlSi308)
7. Kuarsa Si02
8. Topaz Al2Si04(FOH)2
9. Korundum Al203
10. Diamond/Intan C
mineral tersebut mempunyai kekerasan antara 2,5 dan 3. Untuk mengetahui kekerasan relatif mineral maka dapat dilakukan dengan cara menggoreskan permukaan mineral yang rata pada mineral Standar dari skala Mohs yang sudah diketahui kekerasannya.
Misal suatu mineral digores dengan kalsit (H=3) ternyata mineral itu tidak tergores, tetapi dapat tergores oleh fluorite (H=4). Maka mineral tersebut mempunyai nilai H(Harnes/kekerasan) antara 3 dan 4.
Dapat pula penentuan kekerasan relatif mineral dengan mempergunakan alat-alat sederhana yang sering terdapat di sekitar kita.
Misal :
- Kuku jari manusia H= 2.5
- Kawat tembaga H= 3
- Pecahan kaca H= 5.5
- Pisau baja H=5.5
- Kikir baja H=6.5
- Lempeng baja H=7
Bilamana suatu mineral tidak tergores oleh kuku jari manusia tetapi tergores oleh kawat tembaga, maka
0 comments:
Posting Komentar