Kamis, 14 September 2017

Tipografi : Unsur Tata Letak (Dasar Desain Grafis SMK)

TIPOGRAFI

Tipografi adalah suatu kesenian dan teknik memilih dan menata huruf dengan pengaturan penyebarannya pada ruang yang tersedia, untuk menciptakan kesan tertentu, guna kenyamanan membaca semaksimal mungkin.

Dikenal pula seni rupa huruf (type design), yaitu karya atau desain yang menggunakan pengaturan huruf sebagai elemen utama. Dalam seni rupa huruf, pengertian huruf sebagai lambang bunyi bisa diabaikan.

Tipografi dapat diartikan sebagai suatu proses seni untuk menyusun bahan publikasi menggunakan huruf cetak.
Huruf cetak dapat dikelompokkan menurut jenisnya, yaitu :
-  Huruf Roman
-  Huruf Bodoni
-  Huruf Sans Serif
-  Huruf Egyptien
-  Huruf Fantasi

Untuk melanjutkan pembahasan berikutnya silakan klik link di bawah ini :
Garis
Warna
Ilustrasi
Tipografi
Gelap Terang

Tekstur

0 comments:

Posting Komentar

popcash